Non Destructive Testing (NDT)

Mengidentifikasi cacat, ketidaksempurnaan, atau anomali dalam material, yang dapat meliputi retak, porositas, atau ketebalan yang tidak merata. Metode ini memberikan informasi penting tentang keandalan dan keamanan objek yang diperiksa.

Magnetic Particle Testing (MPT)

Mendeteksi cacat permukaan yang tidak terlihat secara kasat mata seperti retakan, lasan yang tidak sempurna yang disebabkan oleh pengolahan atau pemakaian material. (ASME sect. V)

Dye Penentrant Test (PT)

Mendeteksi cacat permukaan, seperti retakan, porositas, atau cacat lainnya, dengan tingkat sensitivitas yang tinggi. (ASME sect. V)

Pemeriksaan untuk mendeteksi cacat atau ketidaksempurnaan dalam material dengan menggunakan gelombang ultrasonik. (ASME Sect.V)

Ultrasonic Flaw Detector (UT)

Inspeksi Alat Angkat/Lifting Equipment

Inspeksi peralatan angkat dan angkut untuk industri migas, panas bumi, minerba, konstruksi, dan manufaktur adalah pemeriksaan kinerja dan kondisi peralatan guna memastikan keamanan dan kepatuhan terhadap standar. Proses ini mencakup pemeriksaan struktur, tali kawat baja, kait, rem, sistem penggerak, kapasitas angkat, dan uji fungsi. (ASME 30.5 & AWS D.1 , D14.3)

Wire Rope Test

Mendeteksi keausan atau kerusakan lebih awal, menjaga tali baja pada alat angkat tetap berfungsi dengan aman sesuai dengan standar.

Load Test

Memastikan alat angkat mampu beroperasi dengan aman sesuai kapasitas yang telah ditentukan dan standar keselamatan.

Memastikan alat angkat Anda tetap stabil selama operasional, mencegah kerusakan dan menjaga keselamatan kerja.

Rocking Test

Sertifikasi Regulasi

Dalam pemenuhan Peraturan Perintah untuk Jasa Inspeksi Kami telah memperoleh izin dari Direktorat Jenderal Energi Baru Terbarukan dan Konservasi Energi (EBTKE) untuk membantu perusahaan anda memperoleh sertifikat Kelayakan Penggunaan peralatan (SKPP) dan Sertifikat Kelayakan Penggunaan Instalasi (SKPI) area Panas Bumi seperti Geothermal

Peralatan Putar / Rotating Equipment

Pemeriksaan kondisi dan kinerja peralatan putar seperti pompa, turbin, kompresor, dan booster dalam industri panas bumi dan manufaktur bertujuan memastikan efisiensi, keamanan, dan keandalan operasi. Inspeksi meliputi pengujian operasional untuk verifikasi kinerja serta penyesuaian atau perbaikan agar sesuai standar keselamatan dan produktivitas.(API 619 & API 610)

Peralatan Angkat / Lifting Equipment

Pemeriksaan peralatan angkat untuk industri migas, panas bumi, minerba, konstruksi, dan manufaktur adalah pemeriksaan kinerja dan kondisi peralatan guna memastikan keamanan dan kepatuhan terhadap standar. Proses ini mencakup pemeriksaan struktur, tali kawat baja, kait, rem, sistem penggerak, kapasitas angkat, dan uji fungsi. (ASME 30.5 & AWS D.1 , D14.3)

Sertifikasi Regulasi

Dalam pemenuhan Peraturan Perintah untuk Jasa Inspeksi Kami telah memperoleh izin dari Direktorat Jenderal Energi Baru Terbarukan dan Konservasi Energi (EBTKE) untuk membantu perusahaan anda memperoleh sertifikat Kelayakan Penggunaan peralatan (SKPP) dan Sertifikat Kelayakan Penggunaan Instalasi (SKPI) area Panas Bumi seperti Geothermal

Bejana Tekan / Pressure Vessel

Inspeksi Bejana Tekan di industri migas, panas bumi, minerba, konstruksi, dan manufaktur adalah pemeriksaan berkala untuk memastikan kelayakan dan keamanan bejana yang menampung fluida bertekanan tinggi. Inspeksi dilakukan oleh inspektur bersertifikat sesuai regulasi. (ASME sect. VIII & API 510)

Katup Pengaman/Pressure Safety Valve

Inspeksi dan Pengujian di industri migas, panas bumi, minerba, konstruksi, dan manufaktur memastikan PSV/PRV berfungsi aman saat dibutuhkan, melepaskan tekanan berlebih. Meliputi pemeriksaan visual untuk mendeteksi kerusakan fisik dan tes fungsi atau popping test sesuai spesifikasi desain dan regulasi yang berlaku. (ASME sect. XIII & API 527)

Konsultan Alat Angkat dan Angkut

Tim profesional yang ahli dalam perencanaan, pengawasan, dan penilaian keselamatan kegiatan pengangkatan di industri migas, panas bumi, minerba, konstruksi, dan manufaktur. Kami memastikan proses pengangkatan dilakukan secara aman, efisien, dan sesuai dengan standar keselamatan. Tanggung jawab kami mencakup merancang rencana pengangkatan dengan mempertimbangkan beban, lokasi, alat yang tepat, serta prosedur keselamatan bagi operator dan pekerja.

Pembuatan Lifting Plan

Kami membantu perusahaan menyusun lifting plan yang detail dan sesuai standar keselamatan, memastikan setiap langkah pengangkatan dilakukan dengan prosedur yang aman, efesien dan sesuai dengan standar. .

Man Power Supply

Layanan man power supply adalah penyediaan tenaga kerja terampil dan profesional untuk memenuhi kebutuhan proyek atau operasional perusahaan. Kami menawarkan tenaga kerja yang sesuai dengan keahlian di berbagai bidang, termasuk teknik, konstruksi, dan industri, kami menjamin tenaga kerja yang kompeten dan sesuai dengan standar perusahaan Anda.

Inspektur Peralatan Angkat Angkut

Tenaga ahli yang siap memastikan alat angkat dan angkut Anda beroperasi sesuai standar keselamatan dan kinerja optimal.

Operator Crane

Operator crane berlisensi yang siap mendukung kelancaran dan keselamatan proses pengangkatan Anda.

Proses pengangkatan lebih aman dan efektif berkat dukungan rigger/signal man dalam memberikan sinyal dan instruksi yang akurat.

Rigger/Signal Man

Pengadaan Alat Angkat dan Angkut

Kami menyediakan berbagai alat/alat bantu angkat dan angkut untuk mendukung produktivitas dan keamanan operasional Anda. Semua peralatan kami memenuhi standar keselamatan dan kualitas untuk memastikan operasional Anda berjalan lancar, aman, dan efisien.

Alat Angkut

Forklift, Loader, Conveyor System, Pallet Jack, Belt Conveyor dan Trolley.

Alat Bantu Angkat dan Angkut

Sling, Spreader bar, Lifting beam, Personal Basket, Shackle, Tumbuckle, Swivel, Eyebolt, Eyenuts, Eyepad, Hooker, Rings, Master link, Clamp, Grapple, dan Magnetic lifter

Alat Angkat

Tower Crane, Mobile Crane, Crawler Crane, Rough Terrain Crane dan Overhead/Hoist Crane